Musrenbang RKPD 2027, Camat Lingga Utara Tekankan Skala Prioritas dan Kebutuhan Masyarakat

Lingga, harianmetropolitan.co.id – Pemerintah Kabupaten Lingga melaksanakan salah satu tahapan penting dalam proses perencanaan pembangunan daerah melalui Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2027 tingkat Kecamatan Lingga Utara,... Read more »

Pemkab Natuna Lelang Kendaraan Dinas, Tekan Biaya Perawatan dan Tambah PAD

NATUNA, harianmetropolitan.co.id- Pemerintah Kabupaten Natuna melalui Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) secara berkala melakukan penghapusan aset daerah dengan skema penjualan lelang, khususnya terhadap kendaraan dinas yang usia pakainya sudah tua... Read more »

Anggota DPRD Kepri H. Mustamin Bakri Hadiri Musda I APDESI Merah Putih

TANJUNGPINANG, harianmetropolitan.co.id – Anggota DPRD Provinsi Kepulauan Riau Daerah Pemilihan (Dapil) Natuna–Anambas, H. Mustamin Bakri, menghadiri pembukaan Musyawarah Daerah (Musda) I Asosiasi Pemerintahan Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Merah Putih Provinsi Kepulauan Riau,... Read more »

Diduga Tanpa SBU Spesialis, CV Halifa Berkah Utama Kerjakan Paket Interior Ex Bintan Expo Milik PUPR Kepri

Tanjungpinang, harianmetropolitan.co.id – Paket pengadaan Pemeliharaan, Interior dan Pengadaan Meubeler Gedung Ex Bintan Expo pada Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang dan Pertanahan (DPUPRP) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) menuai sorotan serius. Paket dengan... Read more »

Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, SAR Natuna Siapkan Personel dan Alutsista

NATUNA, harianmetropolitan.co.id- Dalam rangka meningkatkan keselamatan masyarakat selama perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Kantor Pencarian dan Pertolongan (SAR) Natuna menyatakan kesiapan penuh dengan menggelar Siaga SAR Khusus di wilayah kerjanya... Read more »

Pemkab Natuna Tata Ulang Aset Daerah untuk Dorong Nilai Ekonomi dan Sosial

NATUNA, harianmetropolitan.co.id- Pemerintah Kabupaten Natuna terus melakukan penataan ulang aset daerah sebagai langkah strategis dalam mengoptimalkan pengelolaan Barang Milik Daerah (BMD). Penataan ini tidak hanya bertujuan menciptakan ketertiban administrasi, tetapi juga mendorong... Read more »

Pemkab Natuna Optimalkan Pemanfaatan Aset Daerah, Ruang ATM Disewakan ke Perbankan

NATUNA, harian metropolitan.co.id- Pemerintah Kabupaten Natuna terus memperkuat tata kelola aset daerah melalui optimalisasi pemanfaatan Barang Milik Daerah (BMD) di seluruh perangkat daerah. Langkah ini dilakukan untuk memastikan aset daerah digunakan secara... Read more »

Kantor SAR Natuna Tutup Latihan Dasar SAR Angkatan CXXII Tahun 2025

NATUNA, harianmetropolitan.co.id- Kantor Pencarian dan Pertolongan (SAR) Natuna secara resmi menutup kegiatan Latihan Dasar Pencarian dan Pertolongan (LATDAS SAR) Angkatan CXXII Tahun 2025, Rabu 17 Desember 2025. Pelatihan ini diikuti sebanyak 23... Read more »

Aturan Tinggal Aturan? DPUPRP Kepri Loloskan CV Halifa Berkah Utama Garap Paket Interior Ex Bintan Expo Diduga Tanpa SBU Spesialis

Paket APBD Perubahan Kepri 2025 senilai Rp374,9 juta disinyalir salah KBLI dan subklasifikasi, PPK bungkam, pekerjaan diduga telah berjalan sebelum penetapan pelaksana Tanjungpinang, harianmetropolitan.co.id – Ketentuan Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2017 tentang... Read more »

Peringati Hari Ibu, Desa Binjai Gelar Turnamen RT Bersama Mahasiswa KKN STAI Natuna

NATUNA, harianmetropolitan.co.id- Pemerintah Desa Binjai bersama mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) STAI Natuna menggelar Turnamen RT Desa Binjai dalam rangka memperingati Hari Ibu. Kegiatan pembukaan turnamen berlangsung di lapangan voli Desa Binjai... Read more »