Dukung Pembudidayaan Udang Vanamei, Nizar Turut Serta Panen

LINGGA, harianmetropolitan.co.id – Bupati Lingga, Muhammad Nizar terus menggesa para kelompok pembudidayaan udang vanamei dapat terus berkembang dan mandiri. Hal tersebut disampaikan saat menghadiri panen parsial di Desa Resang, Kecamatan Singkep Selatan,... Read more »

Panitia Harlah PPP Kabupaten Asahan Beraudiensi Dengan Bupati

Kisaran, Harianmetropolitan.co.id – Panitia Hari Lahir (Harlah) Partai PPP ke – 49 Kabupaten Asahan yang diketuai Haris Putra Lubis beraudiensi dengan Bupati H. Surya BSc di ruang kerjanya, Senin, (03/01/2022). Dalam kesempatan... Read more »

Dalam Peringatan Hari Amal Bakti ke – 76, Bupati Asahan Sampaikan Pidato Menteri Agama RI

Kisaran, Harianmetropolitan.co.id – Kantor Kementerian Agama Kabupaten Asahan menggelar upacara peringatan Hari Amal Bakti yang ke 76 Tahun bertempat di lapangan upacara MAN Kisaran, Senin (03/01/2022). Dalam kesempatan itu Bupati Asahan H.... Read more »

Apel Gabungan Di Awal Tahun 2022 Pererat Silaturahmi Dan Tingkatkan Etos Kerja

Kisaran, Harianmetropolitan.co.id – Apel gabungan yang dilaksanakan ini selain untuk mempererat jalinan silaturahmi dan kerjasama yang baik juga bertujuan meningkatkan kedisiplinan dan etos kerja seluruh Aparatur Sipil Negara di lingkungan Pemerintah Kabupaten... Read more »

Gubernur Senang Hasil Pemeriksaan Titer Antibodi Masyarakat Kepri 89,6 %

TANJUNGPINANG, harianmetropolitan.co.id- Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad mengungkapkan rasa senangnya karena hasil usaha kerasnya selama ini terkait penekanan penyebaran Covid-19 di Kepri sudah menunjukkan hasil. Berdasarkan survey ‘serology’ yang dilakukan oleh... Read more »

Jadi Pembina Upacara, Nizar Ucapkan Selamat Hari Amal Bhakti ke-76

Lingga – Bupati Lingga, Muhammad Nizar mejadi pembina upacara pada Peringatan Hari Amal Bhakti (HAB) ke – 76 Kementerian Agama RI, tingkat Kabupaten Lingga yang berlangsung dihalaman kantor Kemenag, Senin (03/01/2022). Acara... Read more »

Pimpin Apel Perdana Tahun 2022, Plt Bupati Bintan Ingatkan ASN Tingkatkan Kinerja

BINTAN, (harianmetropolitan.co.id) – Plt Bupati Bintan, Roby Kurniawan memimpin Apel Perdana disejalankan dengan Acara Pengangkatan dan Pengambilan Sumpah 140 PNS formasi  Tahun 2019 serta penganugerahan Tanda Kehormatan Satyalancana Karya Satya kepada 324... Read more »