Gerak Cepat, Bupati Natuna Pantau Langsung Situasi Rumah Masyarakat Yang Roboh Terkena Angin Puting Beliung

harianmetropolitan.co.id, Natuna– Bupati Natuna, Wan Siswandi ajak Kepala Dinas Sosial Dan Kepala BPBD Natuna pantau langsung beberapa rumah warga di kelurahan Batu Hitam Kecamatan Bunguran Timur Kabupaten Natuna, yang terkena angin puting... Read more »

Cuaca Esktrem Masyarakat Dihimbau Hindari Aktivitas Berisiko Tinggi

harianmetropolitan.co.id, Natuna – Memasuki cuaca ekstrem atau kejadian fenomena alam yang tidak normal dan tidak lazim dan ditandai oleh kondisi curah hujan, arah dan kecepatan angin, suhu udara, kelembaban udara, dan jarak... Read more »

Pemda Natuna Targetkan Peningkatan Pajak Kuarsa Rp 100 Miliar

Natuna, harianmetropolitan.co.id – Pemerintah Kabupaten Natuna menargetkan peningkatan pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan (MBLB) pada tahun 2024. Sekretaris Daerah (Sekda) Natuna, Boy Wijanarko Varianto, mengatakan, pajak MBLB akan mengalami peningkatan dari... Read more »

Ini Tanggapan Siswandi Ketua Bawaslu Natuna Terhadap Minimnya Informasi Dalam Tahapan Masa Kampanye Pemilu 2024

harianmetropolitan.co.id, Natuna– Tahapan Masa kampanye Pemilu serentak 2024 resmi dimulai pada Selasa (28/11/2023) hingga 10 Februari 2024. Semua pihak termasuk masyarakat diajak bersama untuk terlibat dalam melakukan pengawasan kampanye. Seperti kampanye terselubung... Read more »

Ketua Komisi III DPRD Natuna Minta Pemkab Optimalkan Retribusi Dan Pajak Daerah

harianmetropolitan.co.id, NATUNA – Ketua Komisi III DPRD Natuna, Erwan Haryadi mendorong pemerintah untuk mengoptimalkan penarikan retrebusi dan pajak daerah. Meskipun target yang ditetapkan Pemda Natuna untuk retribusi dan pajak daerah tahun 2023... Read more »

Transformasi Pendidikan Melalui Calon Guru Penggerak di Natuna

Natuna, harianmetropolitan.co.id – Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) menggelar kegiatan Panen Hasil Belajar Calon Guru Penggerak (CGP) angkatan ke-8 tahun 2023 Kabupaten Natuna, Provinsi Kepri, di Gedung Sri Srindit,... Read more »

Langkah Nyata Kepala Bakesbangpolda Natuna Lindungi Warganya dari Penyalahgunaan Narkotika

harianmetropolitan.co.id, Natuna – Kepala Badan Kesatuan Bangsa Politik Daerah (Bakesbangpolda) Kabupaten Natuna, Helmi Wahyuda menegaskan kejahatan narkoba merupakan salah satu jenis kejahatan luar biasa yang dapat menjadi ancaman serius, karena berdampak negatif... Read more »

Bakesbangpolda Natuna Gelar Sosialisasi Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba Di Bunguran Timur Laut

Natuna, harianmetropolitan.co.id- Badan Kesatuan Bangsa Politik Daerah (Bakesbangpolda) Kabupaten Natuna kembali menggelar Sosialisasi Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika dan Prekursor Narkotika. Kegiatan yang mengusung tema Akselerasi War On Drugs... Read more »

Mencapai Angka Stunting Tertinggi Di Kepri, Bupati Natuna Minta Desa Dan Kelurahan Menanganinya Lebih Serius

Natuna, harianmetropolitan.co.id – Bupati Natuna, Wan Siswandi mengatakan, bahwa angka stunting termasuk tertinggi diantara semua Kabupaten/Kota di Provinsi Kepulauan Riau (Kepri). Hal ini diketahui Siswandi usai rapat koordinasi (Rakor) dengan Kementerian Dalam... Read more »

Jalan Teluk Depeh Selat Lampa Kembali Dapat Dilintasi, Setelah Sempat Tertutup Material Longsor

harianmetropolitan.co.id, Natuna- Paska longsor yang terjadi di salah satu bukit lintasan jalan Teluk Depeh Selat Lampa pada Minggu, 26 November 2023 akses jalan kini sudah kembali dapat dilintasi kendaraan. Kepala Pelaksana (Kalak)... Read more »