KM. Lintas Laut 3 Tenggelam, 1 Nahkoda dan 3 ABK Dalam Pencarian

Bintan, harianmetropolitan.co.id- Kapal KM Lintas Laut 3 mengalami kecelakaan laut saat melintas di perairan Pulau Mapur, Kabupaten Bintan, Rabu (11/3). Kapal bermuatan bubu penangkap kepiting diketahui Lost Contact di Perairan Utara Pulau... Read more »

Tim SAR Gabungan Temukan Nelayan Bintan yang Hilang Saat Memancing

Bintan, harianmetropolitan.co.id – Sahip (57), seorang nelayan yang dikabarkan hilang saat memancing menggunakan sampan di perairan Pulau Cepedak, Kecamatan Bintan Pesisir, Kabupaten Bintan, Senin (9/3) akhirnya ditemukan. Korban ditemukan telah meninggal dunia... Read more »

Minyak Hitam Cemari Pantai Bintan

Bintan- (harianmetropolitan.co.id). Limbah minyak berwarna hitam kembali mencemari pantai di Kabupaten Bintan, Kepulauan Riau, dengan volume yang lebih banyak dan luas. Informasi terkait limbah minyak berbentuk kenyal tersebut disebarkan oleh sejumlah warga... Read more »

Terkait Virus Corona, Kadin Bintan Tawarkan Solusi di Dunia Pariwisata

Bintan- (harianmetropolitan.co.id). Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Bintan menggelar pertemuan dengan Human Resources Council di ruang rapat Bayan Tree Resort Lagoi, Kabupaten Bintan, Rabu (12/2/2020). Dalam pertemuan itu Ketua Kadin Bintan menawarkan... Read more »

Ketua Bawaslu Bintan Kunjungi Makodim 0315/Bintan

Bintan- (harianmetropolitan.co.id). Komandan Kodim (Dandim) 0315/Bintan Kolonel Inf I Gusti Ketut Artasuyasa menerima kunjungan silaturrahmi Ketua Bawaslu Kabupaten Bintan beserta rombongan di Makodim 0315/Bintan, Jalan Ahmad Yani KM 5, Tanjungpinang pada Kamis... Read more »

Pemkab Bintan Gelontorkan Anggaran Rp 4,2 Miliar untuk Bangun Rumah Swadaya

  Bintan- (harianmetropolitan.co.id). Pemerintah Kabupaten Bintan melalui OPD nya Dinas Perumahan dan Pemukiman (Perkim), tahun 2019 ini membangun rumah tinggal masyarakat berpenghasilan rendah (MBR), dengan program yang bernama BSPS (Bantuan Stimulan Perumahan... Read more »

Pemkab Bintan Gandeng Organisasi KOPAN, Berantas Peredaran Narkoba

Bintan- (harianmetropolitan.co.id). Pemerintah Kabupaten Bintan, Provinsi Kepulauan Riau terus menggencarkan sosialisasi anti narkoba ke masyarakat. Meski memiliki jumlah aparat terbatas, namun kewaspadaan dini dan peran aktif masyarakat mutlak ditingkatkan. Karya Harmawan selaku Kepala... Read more »

Bupati Bintan Kunjungi PT BAI, Inginkan Pelatihan Tenaga Kerja Lokal Secara Kontinue

Bintan- (harianmetropolitan.co.id). Bupati Bintan Apri Sujadi bersama Kepala PTSP Kabupaten Bintan Hasfarizal Handra serta sejumlah OPD terkait lainnya meninjau Kawasan KEK Galang Batang Bintan, Kec Gunung Kijang, Senin (29/7/2019) pagi. Kawasan KEK... Read more »

13 Orang Peserta Ikuti Tahapan Tenaga Ahli Programmer Diskominfo Bintan

Bintan- (harianmetropolitan.co.id). Dinas Kominfo Bintan melakukan tahapan Tes Kompetensi Bidang (TKB) untuk Calon Tenaga Ahli Programmer di Kantor BKPSDM Bintan, Bandar Sri Bintan, Kamis (4/7/2019).  Adapun peserta yang mengikuti Tes Kompetensi Bidang... Read more »

Bupati Tegaskan Sekolah di Bintan, Wajib Laksanakan PPDB Secara Transparan

Bintan- (harianmetropolitan.co.id). Menjelang pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) pada tanggal 1 s/d 5 Juli 2019. Apri Sujadi, Bupati Bintan meminta agar pihak sekolah mampu melaksanakan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di... Read more »