Kabid Dikdas Natuna Tinjau Pembangunan Labor TIK dan Pengadaan Marchingband di SMPN 1 Bunguran Barat

NATUNA, HARIANMETROPOLITAN.co.id- Kepala Bidang Pendidikan Dasar (DIKDAS) Dinas Pendidikan Kabupaten Natuna, Umat Wirhadi Kusumah, melakukan kunjungan kerja di Sekolah Mengengah Pertama (SMP) Negeri 1 Bunguran Barat, untuk melihat kondisi pembangunan Labor Teknologi... Read more »

Kapolres Lingga Beri Semangat dan Tali Asih kepada Anak Pengidap Hidrosefalus

Lingga, harianmetropolitan.co.id – Kapolres Lingga, AKBP Fadli Agus, S.I.K., M.H, bersama Ketua Cabang Bhayangkari Lingga, Nuzlya Rahmadhany Gintings Fadli menyambangi dua rumah anak yang di ketahui mengidap penyakit hidrosefalus yang berada di... Read more »

Wakil Bupati Natuna Serahkan Bantuan Uang Tunai Bagi Pelaku UMKM

Berfoto bersama. (foto: ist) NATUNA, HARIANMETROPOLITAN.co.id– Pemerintah Daerah Kabupaten Natuna menyalurkan bantuan bagi pelaku usaha mikro di daerah Kabupaten Natuna. Bantuan bagi pelaku usaha ini diserahkan secara simbolis oleh Wakil Bupati Natuna Rodhial... Read more »

Wakil Bupati Natuna Pimpin Rapat Pengentasan Kemiskinan

Wakil Bupati Natuna, Rodhial Huda memimpin rapat. NATUNA, HARIANMETROPOLITAN.co.id – Wakil Bupati Natuna, Rodhial Huda, menekankan pentingnya komitmen berbagai pihak dalam menyinergikan program-program pengentasan kemiskinan. Ungkapan tersebut dikatakannya ketika membuka acara Tim Koordinasi... Read more »

509 Guru Honorer di Tanjungpinang Terima Bantuan Paket Sembako

Tanjungpinang, (harianmetropolitan.co.id) – Sebanyak 509 guru honorer yang ada dilingkungan Dinas Pendidikan Kota Tanjungpinang menerima paket sembako dari pemerintah Kota Tanjungpinang, Selasa (29/11/2022) pagi. Bantuan langsung diserahkan oleh Wali Kota Tanjungpinang Rahma... Read more »

Armia Terpilih Jadi Ketua IARMI Kabupaten Lingga Periode 2022-2027

Lingga, harianmetropolitan.co.id – Armia terpilih secara aklamasi menjadi Ketua Ikatan Alumni Resimen Mahasiswa Indonesia (IARMI) Kabupaten Lingga pada periode 2022-2027, Rabu 30 November 2022. Armia mengatakan, IARMI merupakan peran organisasi nirlaba yang... Read more »

DPRD Anambas Gelar Paripurna Pengesahan APBD 2023

ANAMBAS, HARIANMETROPOLITAN.co.id- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kepulauan Anambas gelar rapat paripurna Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang pengesahan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) tahun 2023, di ruang rapat Paripurna DPRD Anambas, Rabu 30... Read more »

Ketua DPRD Natuna Sahkan APBD 2023 Rp1,065 Triliun

NATUNA, HARIANMETROPOLITAN.co.id – Bupati Natuna, Wan Siswandi bersama Wakil Bupati Natuna Rodial Huda, menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Natuna untuk pengesahan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD)  Natuna Tahun Anggaran (TA) 2023. Rapat... Read more »

Hardi Ajak Masyarakat Ramaikan dan Beri Dukungan Final Lingga Utara Vs Singkep FC

Lingga, harianmetropolitan.co.id – Camat Lingga Utara, Hardi Sayafitri, mengajak, masyarakat Lingga Utara untuk meramaikan dan memberikan dukungan pada laga Final antara Lingga Utara vs Singkep FC. Laga final tersebut akan berlangsung besok,... Read more »

Ketua Komisi I DPRD Kepri Hadiri Kegiatan Kepemudaan

Tanjungpinang, (harianmetropolitan.co.id) – Ketua Konisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Kepulauan Riau, Bobby Jayanto menghadiri pertandingan Futsal Antar Gereja yang digelar Huria Kristen Batak Protestan (HKBP) Ressort Tanjungpinang, di lapangan futsal... Read more »
Exit mobile version