Ketua Komisi I DPRD Natuna Apresiasi Peresmian Kampung Adhyaksa

Ketua Komisi I DPRD Natuna, Wan Arismunandar saat peresmian Kambong Perdamaian Adhyaksa. (Istimewa) NATUNA, HARIANMETROPOLITAN.co.id – Terbentuknya Kambong (Kampung) Perdamaian Adhyaksa Kejaksaan Negeri (Kejari) Natuna di Desa Sepempang mendapat apresiasi dari Ketua... Read more »

Bamsoet Pastikan Hadiri MoU dan Ground Breaking Sirkuit F1 Bintan

TANJUNGPINANG, (harianmetropolitan.co.id)  – Ketua Umum Ikatan Motor Indonesia, Bambang Soesatyo memastikan akan hadir pada pelaksanan Memory of Understanding (MOU) dan ground breaking atau peletakan batu pertama Sirkuit F1 di Lagoi, Bintan, Provinsi... Read more »

Upaya Memaksimalkan Kunjungan Wisman ke Kepri, Gubernur Ansar Surati Tiga Menteri

TANJUNGPINANG, (harianmetropolitan.co.id) – Sektor pariwisata di Provinsi Kepulauan Riau mulai mulai bernafas sejak diberlakukannya skema travel bubble Batam-Bintan, Singapura (BBS) sejak  23 Februari 2022 yang lalu. Secara perlahan oara turis mancanegara dari... Read more »

Hadiri Rakerwil PKS Kepri 2022, Ansar Mengapresiasi Jajaran PKS Sebagai Mitra Pemda

BATAM, (harianmetropolitan.co.id) – Gubernur Kepri H. Ansar Ahmad menghadiri Rapat Kerja Wilayah (Rakerwil) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kepri tahun 2022 di Hotel Pusat Informasi Haji (PIH) di Batam Centre, Sabtu (12/3/2022). Rakerwil... Read more »

Buka Pergelaran WBTb di TCC, Pj. Sekda: Warisan Budaya Kepri Wajib Dilindungi

TANJUNGPINANG, (harianmetropolitan.co.id) – Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Riau Drs. Eko Sumbaryadi menuturkan agar pelestarian Warisan Budaya Tak benda (WBTb) Provinsi Kepri terus  dilakukan agar tidak hilang di muka bumi nantinya.... Read more »

Gubernur Ansar Hadiri Pisah sambut Kepala Kejaksaan Tinggi Kepri

* Hari Setiyono, SH, MH Kepada Gerry Yasid, SH, MH, TANJUNGPINANG, (harianmetropolitan.co.id) – Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad menghadiri pisah sambut Kepala Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau dari Hari Setiyono, SH, MH... Read more »

Jalan Provinsi di Kota Batam Ditinjau Ansar

*Jalan Simpang Kara – Under Pas Terowongan Pelita Segera di Aspal BATAM, (harianmetropolitan.co.id) – Gubernur Kepri H. Ansar Ahmad memastikan segera melakukan pengaspalan jalan Provinsi Kepri yang ada di Kota Batam, yang... Read more »

Gubernur Ansar Serahkan Bantuan Hibah Untuk Rumah Ibadah dan Yayasan di Bintan

* Rp2,04 Miliar Untuk Masjid, Pesantren, Gereja Hingga Vihara BINTAN, (harianmetropolitan.co.id) – Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau melalui Biro Administrasi Kesejahteraan Rakyat menyerahkan dana hibah berupa uang tunai sebesar Rp2,04 miliar untuk rumah... Read more »

Program Pinjaman Bantuan UMKM Kepri Tanpa Bunga, Diminati Pemkab Meranti

TANJUNGPINANG, (harianmetropolitan.co.id) – Pemerintah Daerah Kabupaten Kepulauan Meranti melakukan kunjungan kerja ke Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Kepulauan Riau untuk belajar terkait regulasi  bantuan subsidi bunga 0% bagi UMKM yang sudah dilaksanakan... Read more »

Dorong Perluasan Digitalisasi di Kabupaten Karimun, Gubernur Ansar Resmikan QRIS di Pelabuhan Sri Tanjung Gelam

TANJUNGPINANG, (harianmetropolitan.co.id) – Masa pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia termasuk Kepulauan Riau selama dua tahun belakangan membuat seluruh masyarakat harus mampu beradaptasi menjalani kehidupan dengan digitalisasi. Digitalisasi inilah yang saat ini tengah... Read more »
Exit mobile version