Satgas Bunguran Barat, Makamkan Dua Jenazah Pasien Covid-19

(Satgas Penanganan Covid-19 Kecamatan Bunguran Barat, memakamkan jenazah pasien Covid-19. foto-Satgas) NATUNA, harianmetropolitan.co.id– Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Kecamatan Bunguran Barat, memakamkan dua jenazah pasien Covid-19, ditanggal 24 Juli 2021 malam dan tanggal 25... Read more »

Besok, Kepastian Masa Perpanjangan PPKM di Natuna

(Plt. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Natuna, Hikmat Aliyansah. foto-Dok) NATUNA, harianmetropolitan.co.id– Masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 3 di Kabupaten Natuna akan berakhir tanggal 25 Juli 2021 ini. Baca:https://harianmetropolitan.co.id/2021/07/25/wabup-natuna-rodhial-huda-masuk-rumah-sakit-begini-kondisinya/ Namun, Pelaksanaan... Read more »

Wabup Natuna Rodhial Huda Masuk Rumah Sakit, Begini Kondisinya

(Wabup Natuna, Rodhial Huda dirawat di RSUD Natuna. foto (ist)  NATUNA, harianmetropolitan.co.id – Wakil Bupati (Wabup) Natuna, Rodhial Huda harus menjalani perawatan intensif di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Natuna. Hal ini... Read more »

Pemerintah Masih Kurang Bayar DBH Migas Natuna tahun 2020

(Plt. Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Natuna, Suryanto. foto-sar)  NATUNA, harianmetropolitan.co.id – Pemerintah Daerah (Pemda) Natuna telah menerima realisasi Dana Bagi Hasil (DBH) Migas. “Cuman pada tahun 2020 pemerintah... Read more »

HUT KNPI di Natuna, Digelar Secara Virtual

(Zoom Meeting, dalam rangka memperingati Hut ke-48 KNPI. foto-tangkapan layar-Herry) NATUNA, harianmetropolitan.co.id- Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) ke-48, DPD KNPI Natuna menggelar pertemuan virtual bersama... Read more »

Gelombang Laut Tinggi, BMKG Keluarkan Peringatan Dini

(Ilustrasi. Gelombang tinggi di laut. foto-int) NATUNA, harianmetropolitan.co.id– Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika, Stasiun Meteorologi Maritim Pontianak (BMKG) memberikan peringatan dini gelombang tinggi di wilayah Laut Natuna, dengan perkiraan ketinggian gelombang 1,25... Read more »

Wakil Bupati Natuna, Jalani Karantina Terpadu

(Pelaksanaan Tugas Camat Bunguran Timur Kabupaten Natuna, Hamid Asnan, saat berada di Kediaman Wakil Bupati Kabupaten. foto-Jagokma) NATUNA, harianmetropolitan.co.id– Wakil Bupati Kabupaten Natuna, Rodhial Huda, terpapar Covid-19, kini menjalani karantina terpadu di... Read more »

PPKM di Natuna, Omset Penjual Makanan Terjun Bebas

(Warung makan Muzdalifah sepi. Pelayan duduk termenung menunggu pembeli yang tidak kunjung datang. foto-Herry) NATUNA, harianmetropolitan.co.id– Rumah makan lamongan Muzdalifah, yang terletak di Jl. Wan Mohd Benteng, pusat Kota Ranai, terlihat sepi,... Read more »

Breakingnews! Wabup Natuna Terpapar Covid-19

(Wabup Natuna, Rodhial Huda. foto-Sar) NATUNA, harianmetropolitan.co.id – Wakil Bupati (Wabup) Natuna, Rodhial Huda terpapar COVID-19 berdasarkan hasil pemeriksaan Swab PCR, Jumat 23 Juli 2021. Rodhial mengaku memberanikan diri melakukan tes swab... Read more »

Pekerja Dapat Subsidi Gaji, Simak Penjelasan Kacab BPJS Ketenagakerjaan Natuna

(Kepala Cabang BPJamsostek atau BPJS Ketenagakerjaan Kabupaten Natuna, Sunardi, saat ditemui wartawan harianmetropolitan di kantornya. foto-Jagokma) NATUNA, harianmetropolitan.co.id– Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia akan memberikan subsidi gaji sebesar Rp1 juta untuk 8 juta... Read more »
Exit mobile version