Lima Pemancing Dalam Pencarian Tim SAR

Bintan- (harianmetropolitan.co.id). Sebuah kapal pompong nelayan yang digunakan untuk memancing ikan dikabarkan mengalami mati mesin saat berada di Perairan Mapur, Kabupaten Bintan. “Benar, telah terjadi Ops SAR kecelakaan kapal pompong nelayan mati... Read more »

Bupati Bintan Serahkan Bantuan Kemitraan Bank Riau Kepada Imam Masjid

Bintan- (harianmetropolitan.co.id). Bupati Bintan Apri Sujadi menyerahkan bantuan program kemitraan Bank Riau Kepri kepada iman mesjid yang ada diwilayah Kabupaten Bintan. Apri bersama ketua TPPKK Bintan Deby Maryanti menyerahkan sejumlah bingkisan kepada... Read more »

Pemkab Bintan Salurkan BLT Tahap I 1.2 Juta

Bintan- (harianmetropolitan.co.id). Masyarakat Kabupaten Bintan menerima bantuan langsung tunai (BLT) sebesar Rp 1,2 juta yang diserahkan serentak, Jum’at (8/5) sore. Bantuan program recovery ekonomi masyarakat terdampak COVID-19 ini diserahkan tahap pertama. Penyaluran... Read more »

Apri Ingin Masyarakat Tetap Nyaman, Penyaluran BLT Dilakukan Dor to Dor

Bintan– (harianmetropolitan.co.id). Rencananya pekan ini, bantuan langsung tunai (BLT) dari pemerintah akan disalurkan kepada warga Kabupaten Bintan. Mengusung tema hastag #Dirumahaja, Bupati Bintan Apri Sujadi ingin petugas RT yang bekerja membagikan bantuan... Read more »

Upaya Pencegahan Covid-19, Apri Perpanjang Kerja WHF ASN

Bintan- (harianmetropolitan.co.id).  Pemerintah Kabupaten Bintan menerbitkan edaran Bupati Bintan terbaru soal perpanjangan waktu kerja dirumah Work From Home (WFH) bagi ASN hingga 13 Mei 2020 mendatang. Dalam edaran kedua yang ditandatangani Bupati... Read more »

Tim SAR Temukan Jakaria Sudah Meninggal

Bintan, harianmetropolitan.co.id – Seorang nelayan bernama Jakaria (45) diduga terjatuh dari kapal pompongnya saat memancing di Perairan Pulau Buros, Kecamatan Bintan Pesisir, Kabupaten Bintan akhirnya ditemukan. Korban ditemukan dalam keadaan meninggal dunia.... Read more »

Tim Gugus Covid-19 Bintan Terima Bantuan Dari PT. BAI

Bintan- (harianmetropolitan.co.id). Tim Gugus COVID-19 Bintan menerima bantuan 30 ribu masker dan 500 baju alat pelindung diri (APD) dari PT. Bintan Alumina Indonesia (BAI) Galang Batang. Penyerahan dilakukan secara simbolis oleh pimpinan... Read more »

Nelayan di Bintan Diduga Terjatuh Dari Pompongnya Saat Memancing

Bintan-  (harianmetropolitan.co.id). Seorang nelayan di Kabupaten Bintan  bernama Jakaria (45) diduga terjatuh dari kapal pompongnya saat memancing di Perairan Pulau Buros, Kecamatan Bintan Pesisir, Kabupaten Bintan. Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Kelas... Read more »

Antisipasi Penyebaran Covid-19, Bupati Bintan Pesan 1.500 APD

Bintan- (harianmetropolitan.co.id). Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bintan berencana akan memesan 1.500 alat pelindung diri (APD) serta ratusan alat medis lainnya untuk penanganan wabah Covid-19. Bupati Bintan Apri Sujadi menyampaikan saat ini usaha yang... Read more »

Kapal Pesiar Exum Dicegah Berlabuh di Bintan

Bintan, harianmetropolitan.co.id – Koramil 07/Tambelan mencegah Kapal Pesiar Exum yang akan berlabuh di Kecamatan Tambelan, Kabupaten Bintan, Kamis (12/3/2020). Menurut Danramil 07/Tambelan Kapten Inf Tomson Raja Gukguk, pencegahan dilakukan karena kapal pesiar... Read more »
Exit mobile version